Operasi Hitung Bilangan Berpangkat
Berikut akan kami berikan operasi hitung dalam bilangan berpangkat. Meliputi: sifat perkalian, pembagian, perpangkatan dan yang lainnya sekaligus contoh soal dan pembahasannya.
Perhatikan ulasan di bawah ini dengan seksama.
1. Sifat Perkalian Bilangan Berpangkat
Pada operasi hitung perkalian dalam bilangan berpangkat, berlaku sifat seperti di bawah ini:
am x an = am+n
Untuk lebih memahami cara mengenai rumus di atas, perhatikan uraian di bawah ini:
53 x 52 = (5 x 5 x 5) x (5 x 5)
53 x 52 = 5 x 5 x 5 x 5 x 5
53 x 52 = 55
Sehingga dapat kita simpulkan menjadi 53 x 52 = 55
Contoh Soal Sifat Perkalian Bilangan Berpangkat beserta Pembahasannya
Sederhanakan hasil perkalian dari bilangan berpangkat di bawah ini, lalu tentukan nilainya!
- 72 x 75
- (-2)4 x (-2)5
- (-3)3 x (-3)7
- 23 x 34
- 3y2 x y3
- 2x4 x 3x6
- -22 x 23
1. 72 x 75 = 72+5 = 77 = 823.543
2. (-2)4 x (-2)5 = -24+5 = -29 = – 512
3. (-3)3 x (-3)7 = -33+7 = -310 = 59.049
4. 23 x 34 , soal ini tidak bisa kita sederhakan kembali sebab bilangan pokonya berbeda (2 dan 3). Sehingga, kita hanya dapat menghitung nilainya saja, yaitu:
23 x 34 = 8 x 81 = 648
5. 3y2 x y3 = 3(y)2+3 = 3y5
6. 2x4 x 3x6 = (2 x 3)(x) 4+6 = 6x10
7. -22 x 23 = (-1)2 x 22 x 23 = (1) x 22+3 = 25 = 32
Untuk kasus bilangan pokok negatif yang berpangkat, seperti pada nomor 2, 3 , 7 terdapat poin penting yang harus kalian ketahui, yaitu:
Bilangan negatif pangkat genap | = Hasilnya positif |
Bilangan negatif pangkat ganjil setelah membaca dan melihat video di atas kalian kerjakan LATIHAN LKS halaman 5 no 1 dan 2 setelah dikerjakan kalian foto dan kirim ke wa bu hanum | = Hasilnya negatif |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar